4 Jenis Mobil Honda Dan Harganya di Indonesia

4 Jenis Mobil Honda Dan Harganya di Indonesia

4 Jenis Mobil Honda Dan Harganya di Indonesia – Honda termasuk salah satu merek asal Jepang yang telah dikenal luas secara global. Selain kualitas yang sudah terbukti, kendaraan dari merek populer juga memudahkan pengguna dalam hal perawatan. Honda bahkan sudah memproduksi beragam jenis mobil sehingga pengguna bisa memilih menyesuaikan kebutuhan.

Jenis dan Harga Mobil Honda

Honda Brio

Biro merupakan salah satu yang terlaris milik Honda dari jenis city car. Mengusung desain yang kompak dan stylish, Honda slot bet 800 Brio sukses mencuri hati masyarakat urban, terutama kalangan muda. Honda juga menawarkan hingga 7 pilihan warna bernuansa cerah untuk mobil ini, menyesuaikan selera generasi kekinian. Contoh varian warnanya yaitu Rally Red dan Electric Lime Metallic. Meskipun jenis mobil Honda Brio tampil dengan ukuran ringkas, bagian interiornya memiliki ruang yang cukup luas untuk menampung hingga 5 orang penumpang.

Unit baru Brio bisa Anda dapatkan dengan harga mulai dari Rp170 juta.

Baca Juga : Inilah Jenis dan Macam-Macam Mobil Daihatsu

Honda City

Selanjutnya ada jenis mobil Honda City, yang mana merupakan sedan kompak yang mengusung desain modern dengan aura sporty. Kesan tersebut makin kuat dengan desain bumper yang tegas bersanding dengan headlamp LED dan foglight. Sedan populer ini memberikan pengalaman Cajun Boil Buffet berkendara next level dengan berbagai fitur canggih dan mesin yang tangguh. Output maksimum dapur pacunya mencapai 121 ps pada 6.600 rpm. City juga memiliki tingkat efisiensi bahan bakar yang sangat baik.

Jenis mobil Honda dan harganya untuk unit bekas City adalah mulai dari Rp60 jutaan.

Honda Civic RS

Bagi Anda yang mencari jenis mobil Honda sedan, maka Civic RS patut masuk pertimbangan. Menghadirkan karakter sporty, tampilan eksterior sedan ini mengusung desain modern dengan dukungan Full LED Headlight with LED DRL dan 17” Sporty Matte Black Alloy Wheels. Jantung pacu Civic RS juga terbilang buas, sesuai dengan gaya berkendara sporty. Besar tenaga maksimal sedan ini mencapai 178 ps pada 6.000 rpm.

Tersedia juga fitur hiburan modern seperti sistem audio layar sentuh, hands-free telephone, USB port, dan banyak lagi. Untuk memiliki Civic RS, Anda harus membayar sekitar Rp616,8 juta.

Honda HR-V

Nama HR-V tidak boleh terlewat saat membahas jenis mobil Honda dan harganya. HR-V sebenarnya bertipe crossover, tapi lebih sering dianggap termasuk segmen SUV slot bet 200. Mobil 5 seater ini memadukan elemen SUV dengan gaya coupe sehingga menampilkan desain modern yang elegan. Grill depan yang dinamis dan sentuhan garis tegas pada bagian body memberikan kesan sporty yang menarik konsumen dari kalangan anak muda.

Untuk membeli HR-V baru, Anda harus merogoh kocek sekitar Rp400 jutaan.